Tashdiq: Jurnal Kajian Agama dan Dakwah adalah jurnal yang terbit 3 kali setahun pada bulan Maret, Juli, dan November. Jurnal ini merupakan jurnal kajian ilmu agama, tidak hanya mengacu pada satu agama saja, ada 6 agama yang diakui di Indonesia bisa diterima pada jurnal ini. Selain itu jurnal ini juga membahas tentang pengajaran dalam ilmu agama khususnya yang ada di Indonesia. Isu-isu mutakhir yang berkaitan dengan agama dan multikultur budaya juga dibahas dalam jurnal ini. Kami mengundang bagi para akademisi dan praktisi untuk menulis di jurnal ini guna menambah khasanah pengetahuan terutama yang berkaitan dengan ilmu agama dan dakwah. 

Published: 2025-07-16

KONSEP KEADILAN TUHAN (AL-'ADL) DALAM TEOLOGI MU’TAZILAH DAN KRITIK KONTEMPORER

Alya Nurhalimah, Dadan Firdaus, Diaz Bily Herlambang, Fadly Yusuf Thoziry, Nurkhalistiani Fauziyyah (Author)

1-10

SHALAT SEBAGAI SARANA PEMELIHARAAN KESEHATAN TUBUH

Vallerina Putri Eldayan, Alfiatin Nabila, Viona Safitri, Sintia Ramadhani Ardi, Naya Nazawza, Lailatul Nasywa, Rika Nurjanah (Author)

11-20

WUDHU SEBAGAI TERAPI ISLAMI UNTUK MENGATASI GANGGUAN TIDUR INSOMNIA

Sela Marsya, Bagas Febriadi Nur, Anisa Rahma yanti, Nadiya Salsabila, Suci, Betty Br. Butar-Butar (Author)

21-30

تحليل مرفوعات الأسماء في سورة الكهف  (دراسة تحليلية نحوية)

Isro hamida Tanjung, Tiy Kusmarabbi karo, Muhajirah Jamaluddin (Author)

31-40

TIPOLOGI HADIS PERSPEKTIF KUALITAS: KAJIAN HISTORIS DAN KONSEPTUAL

Ummul Amanah, La Ode Ismail Ahmad, Subehan Khalik (Author)

51-60