ANALISIS KONSEP DASAR AKUNTANSI TERHADAP AKTIVA PT. DHARMA SAMUDERA FISHING INDUSTRIES TBK.TAHUN 2020-2021
Main Article Content
Abstract
Artikel jurnal ini bertujuan untuk menganalisis laporan keuangan aktiva yaitu Aset lancar pada PT. Dharma Samudra Fishing Industries Tbk. Tahun 2020-2021, serta kesesuaiannya dengan pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) NO.16. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi dokumen, menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan tahunan perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengakuan aktiva, baik lancar maupun tetap, telah dilakukan berdasarkan asas manfaat ekonomi masa depan dan kendala pengukuran biaya perolehan. Pengukuran dilakukan menggunakan metode historis (historical cost) sesuai ketentuan PSAK, dan penyajian disusun secara sistematis dalam laporan posisi keuangan. Secara keseluruhan, penerapan konsep dasar akuntansi oleh PT. Dharma Samudra Fishing Industries Tbk. Dinilai telah sesuai dengan prinsip-prinsip akuntansi yang berlaku umum, khususnya dalam konteks PSAK.
This journal article aims to analyze the financial statements of assets, namely current Assets at PT. Dharma Samudra Fishing Industries Tbk. In 202-2021, and its compliance with the Financial Accounting Standars (PSAK) NO.16. The method usep is descriptivw qualitative with a document study approach, using secondary data in the form of the company’sannual financial stateents.The results of the study indicate that the recognition of assets, both current and fixed, has beeb carried out based on the constraints of measuring acquisition costs. Measurementsare made using thehistorical cost method in accordance with the provisions of PSAK, and the presentation is systematically assanged in the financial position report. Overall, the application of basic accounting concepts by PT.Dharma Samudra Fishing Industries Tbk. Is considered to be in accordance with generally accepted accounting principles, especially in the context of PSAK.
Downloads
Article Details
Section
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
How to Cite
References
Donald E. Kieso, D. (2023). Pengantar Akuntansi 1 Berbasis IFRS. Salemba Empat.
Rusliyawati, R., Putri, T. M., & Darwis, D. (2021). Penerapan Metode Garis Lurus dalam Sistem Informasi Akuntansi Perhitungan Penyusutan Aktiva Tetap pada PO Puspa Jaya. Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, 1(1), 1–13. https://doi.org/10.33365/jimasia.v1i1.864
Schroeder G. Richard, D. (2021). Teori Akuntansi Keuangan. Salemba Empat.
Surahman, A., Rustina, R., & Hamidy, F. (2022). Sistem Pencatatan Aktiva Di Smk Pangudi Luhur Seputih Mataram. Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, 2(1), 37–44. https://doi.org/10.33365/jimasia.v2i1.1877