Causa Jurnal Hukum dan Kewarganegaraan adalah Jurnal Hukum yang terbit tiap bulan dalam setahun. Jurnal ini menerima naskah tenang hasil penelitian maupun kajian literatur tentang mengangkat dan menyajikan beberapa isu hukum yang kontekstual dengan kehidupan berbangsa saat ini. Pertama, isu tentang Pancasila sebagai falsafah negara dan konsepsi negara hukum yang khas ala Indonesia. Tulisan ini berargumen bahwa negara hukum Indonesia yang bertumpu pada Pancasila sebagai falsafah negara bangsa merupakan visi negara. Negara hukum dalam konsepsi bangsa Indonesia adalah negara hukum dengan dijiwai oleh Pancasila dalam fungsinya sebagai falsafah negara.

Published: 2025-06-16

Pendidikan Kewarganegaraan Sebagai Instrumen Strategis Dalam Membentuk Identitas Bangsa

Cici Nurlatifah Efendi, Elga Mawarni Santoso, Rifka Nur Ramadhani, Febry Asyura Sahwi, Suryaningsi Suryaningsi (Author)

1-10

INTEGRITAS SEBAGAI PILAR UTAMA PEMBENTUKAN KARAKTER BANGSA DI ERA DIGITAL

Syifa Nur Jannah , Firda Auliya Fadilah , Tiwi Amelia, Suryaningsi (Author)

21-30

ANALISIS YURIDIS PENGATURAN ALAT BUKTI TERKAIT INFLUENCER YANG MEMPROMOSIKAN JUDI ONLINE DI INSTAGRAM

Sinta Novita Sari, Patricia Adriani Rhenata Manik, I Wayan Bela Siki Layang (Author)

31-40

PENEGAKAN HUKUM TERHADAP TINDAK PIDANA TERORISME DALAM PERSPEKTIF HAK ASASI MANUSIA DI INDONESIA

Dzauraz Zidnan R, Fajar Agus H, Muhammad Afif F, Eksanudin, Tegar Harbriyana P (Author)

41-50

Membedah Fragmentasi Regulasi Hukum Waris Internasional antara Indonesia dan Singapura pada Kasus Aset Berada di Luar Negara

Keshia Annisa Putri, Muhammad Damar Setyo Kumoro, Athaya Rahmawati, Venesia Anandita Mulya (Author)

51-60

DINAMIKA DESERSI PRAJURIT TNI DI PAPUA: ANALISIS PENYEBAB DAN DAMPAKNYA TERHADAP KEAMANAN WILAYAH

Irwan Triadi, Debby Nauli Rafeyfa Simanjuntak, Novita Fitria Azzahra, Shabiya Zahra Alifa Koesnaedy, Nurul Munziyah, Devyta Ardiyaning Azz Zahra (Author)

61-70

TANGGAPAN HUKUM INTERNASIONAL TERHADAP KUDETA MILITER DI MYANMAR

Irwan Triadi, Disya Soraya Qhaira (Author)

81-90

WAWASAN HUKUM MAHASISWA TEKNOLOGI PANGAN UPI TENTANG PRODUK PANGAN BERIZIN BPOM: REFLEKSI KESADARAN SEBAGAI WARGA NEGARA

Regita Nur Azizah, Febby Anantha Putri, Siti Laya Nurbaiti Firdaus, Nayla Riskia Cahya, Muhammad Naufal Palupi, Ratna Fitria (Author)

121-130

TINJAUAN HUKUM EKONOMI SYARIAH TERHADAP E-MONEY SEBAGAI ALAT PEMBAYARAN MODERN

Daffa Dzikri Aulia Hadromi, Baidhowi Baidhowi (Author)

141-150

URGENSI REFORMASI HUKUM MILITER DALAM MENJAMIN KEADILAN BAGI PRAJURIT DAN MASYARAKAT SIPIL

Irwan Triadi, Nisa Resya Hamdani, Silvi Aryana Paradita, Chintya Rachma Hudaya, Najwa Aulia Rahman (Author)

161-170