ANALISIS KEBERHASILAN STRATEGI KOMUNIKASI PUBLIK PEMERINTAH DALAM MENGHAMBAT PENYEBARAN COVID-19 MELALUI PLATFORM MEDIA SOSIAL
Main Article Content
Abstract
Tingginya penggunaan media sosial dan media massa di Indonesia menjadikan komunikasi publik pemerintah melalui platform digital sebagai fenomena yang layak untuk diteliti lebih lanjut. Studi ini berfokus pada penilaian sejauh mana efektivitas komunikasi publik pemerintah yang disalurkan lewat media sosial. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, dengan pengumpulan data utama melalui survei online berbasis kuesioner, serta data pendukung yang dihimpun dari berbagai sumber daring terpercaya. Diharapkan hasil penelitian ini dapat memberikan referensi bagi pemerintah dalam menilai dan memperbaiki strategi komunikasi publik, baik yang dilakukan melalui media sosial maupun media massa. Latar belakang kajian ini adalah pesatnya pertumbuhan penggunaan media sosial di masyarakat, yang kini telah menjadi kanal komunikasi publik utama di samping media konvensional. Temuan penelitian ini mengindikasikan bahwa baik media sosial maupun media massa berperan penting dalam memperkuat efektivitas komunikasi publik pemerintah di era digital.
Downloads
Article Details
Section
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
How to Cite
References
Cahyani, W., Rachman, R. S., Evert, D. P., Nugraha, I. & Dianti, D. (2020). Penggunaan Media dalam Komunikasi Publik Juru Bicara Pemerintah Republik Indonesia Khusus Covid 19 dalam Penyampaian Pesan Kepada Masyarakat Indonesia. Jurnal Penelitian dan Studi Ilmu Komunikasi, 1(2). 80-91. doi: -
Farisa, F. C. (2020). LP3ES Catat Ada 37 Pernyataan Blunder Pemerintah soal Covid-19. Accessed from: https://nasional.kompas.com/read/2020/04/06/17522121/lp3es-catat-ada-37-pernyataan-blunder-pemerintah-soal-covid-19?page=all
Fisipol. (2021). Komunikasi Publik. Accessed from: https://ilmukomunikasi.uma.ac.id/2021/07/19/komunikasi-publik/
Goeritman, H. I. N. (2021). Komunikasi Krisis Pemerintah Indonesia di Masa Pandemi Covid-19 melalui Media Sosial. Jurnal Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Komunikasi, 23(1). 1-19. doi: http://dx.doi.org/10.33164/iptekkom.23.1.2021.1%20-%2019
Hastuti, K. R. (2021). Jelang PPKM Berakhir, Kasus Covid RI Turun 30% dalam Sepekan. Accessed from: https://www.cnbcindonesia.com/news/20210821194800-4-270190/jelang-ppkm-berakhir-kasus-covid-ri-turun-30-dalam-sepekan
Henry. (2021). Geser Selandia Baru, Singapura Jadi Negara Terbaik Menghadapi Pandemi Covid-19. Accessed from: https://www.liputan6.com/lifestyle/read/4546608/geser-selandia-baru-singapura-jadi-negara-terbaik-menghadapi-pandemi-covid-19
Kemenkeu. (2021). Efektivitas PPKM Kunci Kendalikan Covid dan Pemulihan Ekonomi. Accessed form: https://www.kemenkeu.go.id/publikasi/berita/efektivitas-ppkm-kunci-kendalikan-covid-dan-pemulihan-ekonomi/
Kristina (2021). Pebedaan Pandemi, Epidemi, dan Endemik, Hati-hati Sering Salah Tafsir. Accessed from: https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5724442/perbedaan-pandemi-epidemi-dan-endemik-hati-hati-sering-salah-tafsir
Lidwina, A. (2021). Penanganan Covid-19 Indonesia Terburuk di Asia Tenggara. Accessed from: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2021/01/29/penanganan-covid-19-indonesia-terburuk-di-asia-tenggara
Media Indonesia. (2021). 140 Juta Pengguna Media Sosial di Indonesia Aktif Selama Pandemi. Accessed from: https://mediaindonesia.com/humaniora/386622/140-juta-pengguna-media-sosial-di-indonesiaaktif-selama-pandemi
Riyanto, A. D. (2020). Hootsuite (We are Social): Indonesia Digital Report 2020. Accessed from: https://andi.link/hootsuite-we-are-social-indonesian-digital-report-2020/
Ramdani, T. (2019). Pengelolaan Komunikasi Publik. Jurnal Good Governance, 15(1). 11-27. doi: 10.32834/gg.v15i1.42
Sebayang, R. (2020). Alert! WHO Resmi Tetapkan Corona Pandemi. Accessed from: https://www.cnbcindonesia.com/news/20200312064200-4-144245/alert-who-resmi-tetapkan-corona-pandemi
Subandri, B. (2020). Teknik Komunikasi Publik. Accessed from: https://pusdiklat.bps.go.id/diklat/bahan_diklat/BA_2307.pdf
Sulistyowati, F. & Hasanah, N. U. (2020). Strategi Komunikasi Pemerintah Indonesia dalam Penanganan COVID-19 pada Majalah TEMPO Edisi Maret-Juli 2020. Jurnal Riset Komunikasi, 4(2), 198-214. doi: https://doi.org/10.38194/jurkom.v4i2.326
Yovinus. (2018). Peran Komunikasi Publik Media Sosial dalam Implementasi Kebijakan Keterbukaan Informasi Publik Di Kota Bandung. Jurnal Academia Praja, 1(1). 185-211. doi: https://doi.org/10.36859/jap.v1i01.47
Zubair, F., Dewi, R., & Kadarisman, A. (2018). Strategi Komunikasi Publik Dalam Membangun Pemahaman Mahasiswa Terhadap Penerapan PTNBH. Profetik Jurnal Komunikasi, 11(2). 74-84. doi: https://doi.org/10.14421/pjk.v11i2.1328